Wakil Ketua YKJ Cabang IV Brawijaya Kunjungi TK Kartika IV-73Jember, didampingi Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember

    Wakil Ketua YKJ Cabang IV Brawijaya Kunjungi TK Kartika IV-73Jember,  didampingi Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember

    JEMBER – Sekolah Taman Kanak-kanak (TK) Kartika IV-73 Jember yang berada di jl Panjaitan Kelurahan Kebonsari Kecamatan Sumbersari Kabupaten Jember, merupakan salah satu sekolah dibawah Yayasan Kartika Jaya Koordinator 38 Kodim 0824/Jember, pada Kamis 09/01/2025, mendapat kunjungan dari Wakil Ketua Yayasan Kartika Jaya (YKJ) Cabang IV Brajiwjaya.

    Rombongan Wakil (YKJ) YKJ Cabang IV Brajijaya  Ny. Nia Terry Tresna didampingi beberapa pengurus YKJ Cabang IV Brajiwjaya, disambut oleh Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember Ny. Sandya Indra Andriansyah, bersama Pengurus YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember, Kepala Sekolah Loeloek Erryka dan para siswa-siswi.

    Menyikapi kunjungan tersebut Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember Ny. Sandya Indra Andriansyah yang juga istri Dandim 0824/Jember menyatakan, Bahwa kita sangat berterima kasih mendapat kunjungan dari Wakil Ketua YKJ Cabang IV Brajiwjaya, ini merupakan bagian dari perhatian beliau kepada keberlangsungan TK Kartika IV-763 Jember ini.

    Saat ditanya materi kunjungannya Ny Sandya Indra Andriansyah menyatakan, bahwa beliau meninjau ruanga kelas, ruang guru dan tempat bermain, kemudian mewawancarai Kepala Sekolah terkait kelangsungan pembelajaran yang dilakukan.

    Sekali lagi saya atas nama sekolah-sekolah dijajaran YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember menyampaikan terima kasih, dan ini menjadi motivasi tersendiri bagi kami dan pihak sekolah untuk melanjutkan pengabdian kami dalam membantu dunia pendidikan. Tegas Ny Sandya Indra Andriansyah. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Balunglor Koramil 0824/22 Balung,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Babinsa Balunglor Koramil 0824/22 Balung, Serahkan Bantuan PMT Pada Balita Stunting
    Wakil Ketua YKJ Cabang IV Brawijaya Kunjungi TK Kartika IV-73Jember,  didampingi Ketua YKJ Koordinator 38 Kodim 0824/Jember
    Pangdam V/Brw Tutup Dikmaba Gelombang I Tahun 2025, Dandim 0824/Jember Ucapkan Selamat Kepada Bintara Baru
    Pangdam V/Brw Canangkan Peningkatan Produksi pangan Beras 2 Juta Ton di Tahun 2025, Kodim 0824/Jember Agar Optimalkan Perluasan Areal tanam
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Kodim 0824/Jember Siap Sukseskan Pameran Pramuka Produktif dan Dapur Sehat di City Forest
    Dandim 0824/Jember dan Kapolres Terima Penghargaan atas Peran Aktif dalam Sukseskan Pemilu dam Pilkada 2024
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Tutup Tanam Padi Kelompok Tani Makmur
    Dandim 0824/Jember Dalam Hari Jadi Ke-96 Kabupaten Jember : Kolaborasi dan Inovasi untuk Jember Tambah Apik dan Keren
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Tutup Tanam Padi Kelompok Tani Makmur
    Dandim 0824/Jember Dalam Hari Jadi Ke-96 Kabupaten Jember : Kolaborasi dan Inovasi untuk Jember Tambah Apik dan Keren
    Pangdam V/Brw Kunjungi Kodim 0824/Jember
    Babinsa Sukokerto Koramil 0824/04 Sukowono Beri Materi Siswa SDN 02 Sukokerto Latihan PBB dan Sosialisasi Anti Buliying
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Cooling System di Pilkada 2024, Polres Jember Bersama Komunitas Motor Serukan Persatuan dan Kesatuan
    Kapuskesad Kunjungi RS TK III Baladhika Husada Jember, Motivasi Pengembangan Pelayanan Unggulan
    Dandim 0824/Jember Beri Penghargaan Karateka Binaan Berprestasi 

    Ikuti Kami